background

Minggu, 06 September 2009

Pompa Toraks

Pompa Toraks

Waktu inspirasi, tekanan intrapleura turun… -2,5 mmHg menjadi -6mmHg. Tekanan negative itu ditransmisikan ke vena besar, dan dalam beberapa saat ke atrium, sehingga tekanan ven sentral berfluktuasi dari kira-kira 6 mmHg waktu ekspirasi sampai kira-kira 2 mmHg waktu inspirasi membantu venous return. Bila diafragma turun waktu inspirasi, tekanan intra-abdominal meningkat dan ini juga menyebabkan darah kea rah jantung sebab aliran balik ke dalam vena-vena tungkai dicegah oleh katup-katup vena.

0 komentar:

Posting Komentar

Stats Button

Visitors

free counters
Blogger Templates

Chat Box

Pengikut

 
Ners. Design by Wpthemedesigner. Converted To Blogger Template By Anshul Tested by Blogger Templates.